Antisipasi Kepadatan Arus Mudik Saat Nyepi, Pemkab Banyuwangi Bersama ASDP Ketapang Banyuwangi Siapkan Tempat Peristirahatan di Berbagai Lokasi

Antisipasi Kepadatan Arus Mudik Saat Nyepi, Pemkab Banyuwangi Bersama ASDP Ketapang Banyuwangi Siapkan Tempat Peristirahatan di Berbagai Lokasi

“Tempat peristirahatan tersebut bisa dimanfaatkan oleh pemudik untuk beristirahat dan memulihkan tenaga. Tetap jaga stamina dan kesehatan selama perjalanan,” kata Ipuk.

Ditambahkan Plt Kepala Dinas Perhubungan Banyuwangi, Nyoman Sudira Atmaja, terdapat empat lokasi buffer zone yang disiapkan, yakni lahan parkir ASDP di Desa Bulusan, Terminal Sritanjung, Grand Watu Dodol.

“Apabila tiga lokasi ini masih belum mencukupi, akan diarahkan ke lahan pangan di Desa Bangsring,” kata Komang.

(Red/Ipul)

Baca Juga  Kantor Imigrasi Banyuwangi Kini Berdiri Mandiri, Bupati Ipuk: Semakin Memudahkan Warga