Kepala Dinas Sosial Banyuwangi Henik Setyorini Sampaikan ASN Harus Netral, Jelang Pilkada 2024

Kepala Dinas Sosial Banyuwangi Henik Setyorini Sampaikan ASN Harus Netral, Jelang Pilkada 2024

Banyuwangi milik-rakyat.com Jelang pelaksanaan (Pilkada) Pemilihan Kepala Daerah 2024, Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Banyuwangi tetap netral sesuai Aturan dan fokus menjalankan program kegiatan di semua Bidang.

“Terimakasih, Pilkada sebagai ASN, ya sesuai Aturan netral, untuk program kegiatan sesuai target di semua Bidang, ada 4 (empat) Bidang, perlindungan, rehap sosial, pemberdayaan perempuan dan KB/keluarga berencana,” jelas (Kadis) Kepala Dinas Sosial Banyuwangi Henik Setyorini kepada rekan media melalui selulernya, Senin (21/10/2024).

Kepala Dinas Sosial Henik Setyorini menambahkan, harapannya tetap sesuai target semua bisa berjalan, untuk mensuport Visi Misi Bupati, penurunan kemiskinan dengan mengurangi bebab pengeluaran warga miskin, pemberdayaan peremluan dan perlindungan anak, penanganan keluarga resiko stunting. (Red/Team)

Baca Juga  Ketua Aliansi Masyarakat Peduli Demokrasi (AMPD) Buka Suara Terkait Retorika Pilkada 2024: Jangan Terjebak Pada Angka Pertumbuhan UMKM