Lapas Banyuwangi Bersholawat Sambut Ramadhan 1446 H, Kolaborasi Pegawai dan Warga Binaan Dalam Kebersamaan Ibadah

Lapas Banyuwangi Bersholawat Sambut Ramadhan 1446 H, Kolaborasi Pegawai dan Warga Binaan Dalam Kebersamaan Ibadah

“Dengan semangat kebersamaan, Lapas Banyuwangi berkomitmen untuk terus mendukung program-program keagamaan yang dapat membawa dampak positif bagi semua pihak,” ungkapnya.

Dengan semangat baru, Lapas Banyuwangi berharap dapat menjalankan Ramadan dengan penuh keberkahan dan menjadi momentum untuk terus memperbaiki diri, baik bagi pegawai maupun warga binaan.

(Red/Ipul)

Baca Juga  Sedekah Bumi Desa Cikendung Pemalang Tahun 2024