Menuntut Penegakan Supremasi Hukum
Sebagai bentuk nyata BELA NEGARA, GMBI menyerukan agar hukum ditegakkan tanpa pandang bulu.Penegakan hukum yang adil adalah fondasi masyarakat yang berkeadilan, di mana semua warga negara diperlakukan setara di hadapan hukum.LSM GMBI Mendorong Konsistensi Aparat Penegak Hukum. konsisten dan berkomitmen dalam pemberantasan korupsi.”Selain itu, mereka juga menuntut keterbukaan informasi kepada masyarakat sebagai bagian dari pengawasan dan pencegahan.
“Bandik kuncir menekankan pentingnya peran masyarakat dalam pemberantasan korupsi. “Kami ingin masyarakat tidak hanya menjadi pengamat, tetapi juga pelaku perubahan. Dengan keterlibatan aktif, kita bisa bersama-sama memastikan akuntabilitas dari para pemangku kepentingan,” jelasnya.
DENGAN TEMA“Teguhkan Komitmen Berantas Korupsi untuk Indonesia Maju”, GMBI mengajak seluruh elemen bangsa, termasuk pemerintah, masyarakat, dan sektor swasta, untuk bersinergi menciptakan ekosistem bebas korupsi.Mereka percaya bahwa melalui komitmen bersama, Indonesia dapat bergerak menuju masa depan yang lebih cerah dan adil.”pungkasnya (tiem)