Sambut Hari Pengayoman ke-79, Lapas Banyuwangi Gelar Kegiatan Donor Darah

Sambut Hari Pengayoman ke-79, Lapas Banyuwangi Gelar Kegiatan Donor Darah

“Kami telah menjalin kerjasama dengan PMI Banyuwangi untuk menggelar kegiatan donor darah secara rutin di Lapas Banyuwangi. Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian kami terhadap masyarakat yang membutuhkan” imbuhnya.

Menurutnya, rutin melakukan donor darah tidak ada ruginya, karena selain bisa membuat tubuh semakin sehat, juga bisa membantu sesama.

“Tentu harapannya kegiatan yang kami laksanakan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat yang membutukan” pungkasnya.(Red/Ipul/Team Jatim-Banyuwangi)

Baca Juga  Sepakati Komitmen Bersama, Kalapas Banyuwangi Tegaskan Kerja Cepat dan Tepat