“Polisi akan terus mengembangkan kasus ini untuk memburu pelaku lain yang terlibat dalam jaringan peredaran narkotika ini,” ujar Kompol M. Khoirul.
Polresta Banyuwangi mengimbau kepada masyarakat untuk selalu aktif memberikan informasi terkait peredaran narkotika demi menciptakan lingkungan yang bebas dari narkoba.
(Red/Team)